Serba Serbi

Tahun Baru Hijriah, Wali Kota Depok Ajak Perkuat Spirit, Tingkatkan Kesejahteraan Bangsa

Flayer Wali Kota Depok, Mohammad Idris ucapan selamat Tahun Baru Hijriah 1446 H.

RUZKA REPUBLIKA -- Wali Kota Depok, Mohammad Idris mengajak umat muslim Kota Depok memperkuat spirit hijrah pada peringatan Tahun Baru Islam 2024, 1 Muharram 1446 Hijriah (H).

Dengan memperkuat spirit hijriah diharapkan dapat meningkatkan kemajuan dan kesejahteraan bangsa yang berkelanjutan.

Scroll untuk membaca

Scroll untuk membaca

"Jadikan spirit hijriah meningkatkan kemajuan dan kesejahteraan bangsa yang berkelanjutan," ujar Idris, melalui media sosial (medsos) pribadinya, salah satunya Instagram @idrisashomad.

Baca Juga: Disdukcapil Depok Fasilitasi Mesin ADM di 5 Tempat, Memudahkan Pelayanan

Baca Juga: Wakil Wali Kota Depok, Tahun Baru Islam Momentum Perubahan yang Lebih Baik

“Spirit hijrah, tingkatkan kemajuan dan kesejahteraan bangsa yang berkelanjutan,” tulis Idris diunggahan medsos pribadinya, Ahad (07/07/2024).

Dalam foto yang diunggah tersebut, Idris tampak menggunakan peci, jas berwarna abu-abu lengkap dengan sarung dan kitab yang dibawanya, serta tertulis Tahun Baru Hijriah 1 Muharram 1446 H. (***

Berita Terkait

Image

Pemkot Depok Bentuk CSIRT, Dapat Mendukung SPBE yang Lebih Aman

Image

Depok Ikuti Launching CSIRT 2024, Perkuat Keamanan Siber

Image

17 Agustus 1945, Indonesia Merdeka, Tapi Depok Lebih Dulu Merdeka, Begini Ceritanya